Bati Komsos Koramil 0829-02/Socah Lakukan Monitoring Pentahapan Pemilu

    Bati Komsos Koramil 0829-02/Socah Lakukan Monitoring Pentahapan Pemilu
    Bati Komsos Koramil 0829-02/Socah saat melaksanakan komsos dan Monitoring Pentahapan Pemilu

    BANGKALAN,   -   Kegiatan komunikasi sosial (KOMSOS) dan pemantauan tahapan pemilu dilakukan oleh BATI KOMSOS KORAMIL 0829-02/SOCAH, Pelda As'ad, beserta 1 orang Babinsa. Mereka melakukan kegiatan tersebut di Kantor Panwascam, Dusun Kaoman, Desa Socah, Kecamatan Socah, Kabupaten Bangkalan pada Senin (27/11/2023).

    Dalam kegiatan tersebut, Bati KOMSOS menyampaikan pentingnya kegiatan KOMSOS untuk memastikan penyelenggaraan pemilu agar berjalan dengan transparan dan partisipasi masyarakat yang tinggi. Pelda As'ad, dalam Monitoring tersebut menekankan urgensi pemantauan terhadap tahapan pemilu guna memastikan proses berjalan sesuai aturan dan berlangsung dengan lancar.

    “Kami melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial dan memonitor jadwal pentahapan pelaksanaan pemilu di wilayah Koramil 0829-02 Socah dan berharap proses atau tahapan-tahapan tersebut berjalan lancar dan aman. Demikian.” Tuturnya.

    (Pendim_0829)

    bangkalan kodim 0829
    AHSAN

    AHSAN

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0829-14/Klampis Hadiri Assesmen...

    Artikel Berikutnya

    Serah Terima Pengadaan Obat-obatan Ternak...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan di Jawa Tengah

    Ikuti Kami